Bupati Bersama Kapolres Humbahas Tinjau Lokasi TSTH, Food Estate dan MPP

bupati dan kapolres hambahas
0 0

Read Time:50 Second

inewsrakyat.com (Humbahas) Bupati Humbang Hasundutan Dosmar Banjarnahor, SE beserta Kapolres Humbang Hasundutan AKBP yakni Achmad Muhaimin, S.IK., MH terjun langsung untuk melihat  lokasi Taman Sains dan Teknologi Herbal (TSTH)  yang berada di Aek Nauli dan Food Estate di desa Riaria Kecamatan Pollung (5/12) dan juga disebut ada rencana untuk membuat pos polisi untuk di daerah tersebut.

Kemudian Bupati dan Kapolres Humbahas juga melihat langsung proses Pembangunan Mall Pelayanan Publik (MPP)  yang berlokasi  di pusat Kota Doloksanggul, Jalan Merdeka, Kelurahan Pasar Doloksanggul, Kecamatan Doloksanggul.

Aktivitas pemeriksaan ini dilaksanakan  bertujuan untuk  memastikan proses  pembangunan berjalan dengan lancar, tidak ada gangguan  serta proyek selesai tepat waktu dan sesuai perencanaan.

MPP  bertujuan  untuk menyatukan pelbagai jenis pelayanan publik dimulai dari  pemerintah pusat, pemerintah daerah maupun BUMN/BUMD akan berada dalam satu gedung,

menyederhanakan persyaratan, prosedur dan sistem pelayanan publik, meningkatkan komitmen, kerja sama dan sinergi antara penyelenggara layanan dalam rangka penyediaan, pemanfaatan dan pengembangan layanan publik. (C.mora/INR)

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *